Tablet Terbaru Asus VivoTab 8 - OS Windows dengan Stylus

Harga Tablet - Buat anda yang senang dengan tablet keluaran dai Asus, anda bisa melihat yang satu ini. Tablet Asus terbaru dengan dengan nama Vivotab 8 akan menggunakan sistem operasi Windows 8 yang pastinya sudah sangat familiar digunakan oleh kebanyakan orang Indonesia. Selain itu fitur lain dari Asus tab baru ini adalah menggunakan stylus yang pastinya sangat bermanfaat untuk anda. Berikut ini infor lengkap dari tab baru ini.

Tablet Terbaru Asus VivoTab 8

Gambar Tablet Terbaru Asus VivoTab 8

Tablet Asus VivoTab 8 dirilis menggunakan OS yang tidak asing bagi para pengguna laptop di Indonesia. Tablet baru dengan ukuran layar 8 inch yag disertai dengan stylus. Stylus yang digunakan berasal dari Wacom yang direkatkan pada sudut kanan bawah dari tab ini. Stylus yang support dengan standar Wacom pada sensitifitas tekanan level 1.024 .

3 Tablet Android Lenovo Harga Murah Keluaran Terbaru Tahun 2014


Review Tablet VivoTab 8 Baru dari Asus

Berikut ini beberapa review dan penilai dari beberapa segi dari tablet baru Asus

Performa

Performa dari tablet baru Windows 8 VivoTab 8 ini terbilang tidak jauh beda dibandingkan dengan Lenovo Thnkpad 8 dan juga Acer Iconia W4. Namun untuk urusan tablet dengan menggunakan stylus, anda bisa menjadikan pilihan pertama.

Desain

Dari segi desain, Asus tab ini memiliki bobot sekitar 450 gram yang pastinya terasa agak berat walaupun bukan yang paling berat dan juga paling ringan dibandingkan dengan tablet yagn menggunakan Windows 8 lainnya. Sebagai perbandingan, tablet windows 8 lain yang paling ringan adalah Dell Venue 8 Pro dengan bobot 430 gram, sementara Acer Iconia W4 berada pada posisi paling berat yaitu 460 gram.

Asus VivoTab 8 ini menggunakan lapisan kaca yang halus pada sudut-sudutnya untuk tampilan muka dibandingkan dengan pesaingnya yang terasa ada lipatan tipis pada ujung-ujungnya. Pada Acer W4 terdapat batas luas yagn menggunakan plastik yang terasa aneh.

Resolusi

Menggunakan resolusi 1.280 x 800 pixellayaknya sebuah tablet Windows 8 harga murah. Fitr layar IPS sangat jernaih dan jelas dan respon yang sangat cepat terhadap sentuhan dan stylus. Selain itu sudut pandang terlihat sangat bagus dari posisi yang berbeda.

Laptop Game Asus A53SV Kinerja Memuaskan dengan Harga Terjangkau


Spesifikasi Tablet Baru Asus VivoTab 8 Windows 8

  • Laya : 8.1 inch, 1.280 x 800 touchscreen
  • Prosesor : 1.33GHz Intel Atom Z3740
  • Memori : 2048MB DDR2 SDRAM 1066MHz
  • Grafis : 32GB Intel HD Graphics
  • Kapasitas Simpan : 32GB SSD hard drive
  • Jaringan : 802.11 b/g/n wireless, Bluetooth 4.0
  • Sistem Operasi : Windows 8.1 (32-bit)
  • Audio : Stereo speakers, combo headphone/microphone jack
  • Data : 1 Mini-USB 2.0, microSD card reader

Demikian tablet terbaru Asus VivoTab 8 yang mungkin anda ingin miliki sebagai pengganti tab lama anda.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Facebook Memperkenalkan Tiga Fitur Sebagai Kontrol Privasi

Handphone 5G Xiaomi Terbaru Dugaan Tampilan Foto Spesifikasi dan Harga