Blu Studio 7.0, Smartphone Dengan Layar 7.0 Inch Pertama Di Dunia
Smartphone Terbaru - Smartphone dengan ukuran layar sebesar 5.5 inci hingga 6.0 inci disebut sebagai phablet, namun apa jadinya bila memakai ukuran layar 7.0 inci? Samsung pernah mengenalkan smartphone pertama yang berukuran layar sebesar 7.0 inci, meskipun seukuran tablet namun Samsung tetap saja mengkategorikannya sebagai smartphone dibanding masuk sebagai keluarga Galaxy Tab.
Ukuran layar Blu Studio 7.0 yang sebesar 7.0 inci tersebut telah dibekali resolusi sebesar 1024x600 piksel seperti halnya tablet sehingga menghasilkan kerapatan piksel 169 ppi. Sayang di sektor hardware tidak bisa diandalkan, Blu Studio malah menggunakan processor MediaTek MT6572 Dual-Core 1.2 Ghz di dukung GPU Mali-400MP dan RAM sebesar 1 GB.
Dengan processor tersebut, Blu Studio 7.0 hanya bisa digunakan untuk bersocial media dan itupun kadang mengalami lag. Kameranya standar saja sebesar 5 megapiksel lengkap dengan fitur LED Flash dan kamera depan sebesar 2 megapiksel. Hebatnya Blu Studio 7.0 telah menggunakan baterai sebesar 3000 mAH dan sistem operasi Android 4.4.2 KitKat serta dukungan Dual SIM. Untuk harga, Blu Studio 7.0 dibanderol sebesar Rp 1.8 juta saja.
Smartphone Blu Studio 7.0 Layar y Inch
Nah kali ini Blu juga melakukan hal yang sama yakni meluncurkan smartphone dengan ukuran layar sebesar 7.0 inci yakni Blu Studio 7.0 dan hebatnya mempunyai resolusi layar seperti tablet. Sayangnya smartphone jumbo tersebut hanya dijual di pasar Amerika Serikat lewat operator AT & T dan T-Mobile. Seperti halnya Samsung, Blu juga menyebut produk tersebut sebagai smartphone terbesar di dunia.Spesifiksi Dan Gambar Blu Studio 7.0
Smartphone Blu Studio 7.0 |
Ukuran layar Blu Studio 7.0 yang sebesar 7.0 inci tersebut telah dibekali resolusi sebesar 1024x600 piksel seperti halnya tablet sehingga menghasilkan kerapatan piksel 169 ppi. Sayang di sektor hardware tidak bisa diandalkan, Blu Studio malah menggunakan processor MediaTek MT6572 Dual-Core 1.2 Ghz di dukung GPU Mali-400MP dan RAM sebesar 1 GB.
Dengan processor tersebut, Blu Studio 7.0 hanya bisa digunakan untuk bersocial media dan itupun kadang mengalami lag. Kameranya standar saja sebesar 5 megapiksel lengkap dengan fitur LED Flash dan kamera depan sebesar 2 megapiksel. Hebatnya Blu Studio 7.0 telah menggunakan baterai sebesar 3000 mAH dan sistem operasi Android 4.4.2 KitKat serta dukungan Dual SIM. Untuk harga, Blu Studio 7.0 dibanderol sebesar Rp 1.8 juta saja.
Komentar
Posting Komentar