Meizu Blue Charm Note, Hadir Dengan Ukuran Layar Lebih Besar Dan Processor Lebih Cepat
Note Cina Terbaru - Setelah sebelumnya muncul bocoran mengenai Meizu Blue Charm, kini muncul juga bocoran terbaru mengenai Blue Charm Note. Meizu Blue Charm kabarnya akan menjadi smartphone middle-end pertama dari Meizu setelah sekian lama hanya meluncurkan smartphone flagship. Jadi Meizu sepertinya ingin mengejar ketertinggalan dari Xiaomi yang selalu sukses meluncurkan smartphone middl-end ataupun flagship.
Tidak heran dari segi desain terlihat lebih besar dan uniknya dari gambar tersebut terlihat adanya sebuah slot SIM Card di sisi samping. Dengan begitu ada kemungkinan baterai Meizu Blue Charm Note tidak bisa dicopot sehingga bodi nya akan terlihat lebih tipis. Sementara itu di sektor hardware ternyata mengusung spesifikasi yang jauh lebih mumpuni dibanding Meizu Blue Charm.
Kabarnya Meizu Blue Charm mengandalkan processor MediaTek MT6752 Octa-Core 1.7 Ghz, namun Meizu Blue Charm Note akan mengusung kecepatan yang lebih tinggi yakni Octa-Core 2.0 Ghz. Selain itu juga Meizu Blue Charm Note akan mengusung kamera sebesar 13 megapiksel, sayang kamera depan masih 2 mmegapiksel serta RAM sebesar 2 GB. Internal memorinya akan sebesar 16 GB lengkap dengan slot microSD dan dukungan baterai sebesar 3050 mAH.
Meizu Blue Charm Note Layar Besar
Dengan kemunculan Meizu Blue Charm Note, maka akan menjadi versi phablet dari Meizu Blue Charm dan sepertinya akan mengusung spesifikasi yang tidak jauh berbeda dengan Meizu Blue Charm. Hanya saja Meizu Blue Charm Note akan membawa ukuran layar yang lebih besar yakni 5.5 inci dan menariknya akan dibekali resolusi layar sebesar full HD 1920x1080 piksel sehingga layarnya lebih halus dan jernih dibanding Meizu Blue Charm.Spesifikasi Dan Gambar Meizu Blue Charm Note
Gambar Meizu Blue Charm Note Belakang |
Gambar Meizu Blue Charm Note Depan |
Meizu Blue Charm Note Samping |
Tidak heran dari segi desain terlihat lebih besar dan uniknya dari gambar tersebut terlihat adanya sebuah slot SIM Card di sisi samping. Dengan begitu ada kemungkinan baterai Meizu Blue Charm Note tidak bisa dicopot sehingga bodi nya akan terlihat lebih tipis. Sementara itu di sektor hardware ternyata mengusung spesifikasi yang jauh lebih mumpuni dibanding Meizu Blue Charm.
Kabarnya Meizu Blue Charm mengandalkan processor MediaTek MT6752 Octa-Core 1.7 Ghz, namun Meizu Blue Charm Note akan mengusung kecepatan yang lebih tinggi yakni Octa-Core 2.0 Ghz. Selain itu juga Meizu Blue Charm Note akan mengusung kamera sebesar 13 megapiksel, sayang kamera depan masih 2 mmegapiksel serta RAM sebesar 2 GB. Internal memorinya akan sebesar 16 GB lengkap dengan slot microSD dan dukungan baterai sebesar 3050 mAH.
Komentar
Posting Komentar