Inilah Harga dan Spesifikasi Lengkap HP Xiaomi Mi Note Pro
Harga Dan Spesifikasi Smartphone Terbaru - Secara mengejutkan di acara yang diadakan oleh Xiaomi sendiri, Xiaomi mengenalkan flagship terbaru seri Note yakni Xiaomi Mi Note Pro. Menariknya phablet tersebut dibekali ukuran layar yang sama persis dengan Samsung Galaxy Note 4 dan bahkan hingga resolusinya sekalipun. Dengan begitu ukuran layar HP Xiaomi Mi Note Pro jauh lebih besar dibanding Xiaomi Redmi Note.
Yang paling mengejutkan adalah penggunaan spesifikasi hardware yang jauh lebih mumpuni dibanding Xiaomi Mi5. Padahal sebelumnya pernah dirumorkan bahwa Xiaomi Mi5 lah yang akan menggunakan spesifikasi mumpuni, namun ternyata malah digunakan oleh Xiaomi Mi Note Pro. Selain itu juga rumor mengenai Xiaomi Mi Note Pro tidak pernah muncul sampai akhirnya malah dikenalkan sendiri oleh Xiaomi.
Spesifikasi diatas juga telah menjadi standar smartphone flagship dari vendor-vendor besar seperti Samsung, LG, Sony dan HTC. Menariknya lagi Xiaomi Mi Note Pro telah dibekali kamera sebesar 13 megapiksel lengkap dengan fitur autofokus, dual-LED Flash dan kamera depannya sebesar 4 ultrapiksel, sama seperti HTC Desire 826. Xiaomi Mi Note Pro segera di pasarkan pada tanggal 27 Januari mendatang dengan harga $532 di China. Dengan begitu Xiaomi Mi Note Pro akan cukup bersaing dengan Asus Zenfone Zoom.
Xiaomi Mi Note Pro |
Yang paling mengejutkan adalah penggunaan spesifikasi hardware yang jauh lebih mumpuni dibanding Xiaomi Mi5. Padahal sebelumnya pernah dirumorkan bahwa Xiaomi Mi5 lah yang akan menggunakan spesifikasi mumpuni, namun ternyata malah digunakan oleh Xiaomi Mi Note Pro. Selain itu juga rumor mengenai Xiaomi Mi Note Pro tidak pernah muncul sampai akhirnya malah dikenalkan sendiri oleh Xiaomi.
Spesifikasi Xiaomi Mi Note Pro
Kabarnya Xiaomi Mi Note akan menggunakan layar berukuran 5.7 inci dengan resolusi 2K 2560x1560 piksel sehingga menghasilkan ketajaman layar yang sama persis dengan Samsung Galaxy Note 4 yakni 515 ppi dan menggunakan jenis layar IPS. Smentara di bagian hardware jangan diragukan lagi yakni mengusung processor Qualcomm MSM8994 Snapdragon 810 Quad-core speed 1.5 GHz Cortex-A53 & Quad-core kecepatan 2 GHz Cortex-A57 dibarengi GPU Adreni 430 dan RAM yang sangat besar sekali yakni 4 GB.Spek Xiaomi Mi Note Pro |
Spesifikasi diatas juga telah menjadi standar smartphone flagship dari vendor-vendor besar seperti Samsung, LG, Sony dan HTC. Menariknya lagi Xiaomi Mi Note Pro telah dibekali kamera sebesar 13 megapiksel lengkap dengan fitur autofokus, dual-LED Flash dan kamera depannya sebesar 4 ultrapiksel, sama seperti HTC Desire 826. Xiaomi Mi Note Pro segera di pasarkan pada tanggal 27 Januari mendatang dengan harga $532 di China. Dengan begitu Xiaomi Mi Note Pro akan cukup bersaing dengan Asus Zenfone Zoom.
Komentar
Posting Komentar