Spek Laptop Toshiba Satellite Radius Hybrid Multi Mode

Laptop Baru Toshiba - Perusahaan komputer yang sudah mendunia dan juga sangat dikenal di Indonesia Toshiba mengeluarkan laptop Toshiba hybrid terbaru. Dimana ada 3 versi yang diperknalkan oleh perusahaan ini, yaitu Toshiba Satelite Radius, Satellite Click 2 dan Satelite Click 2 Pro. Dan disini akan diulas spek dari laptop Toshiba Radius dilengkapi dengan gambar.

Spesifikasi Toshiba Satellite Radius

Laptop Toshiba Satelite ini merupakan tablet pc dengan multi mode. Yaitu laptop yang hanya dapat di ubah dalam mode laptop saja dengan fungsi utama sebagai notebook. Menggunakan layar berukuran 15.6-inch full-HD fitur layar sentuh, dengan sistem operasi Windows 8,1.
Gambar laptop Hybrid Toshiba Satellite Radius
Toshiba Satellite Radius NDTV

Datang dengan prosesor generasi ke empat varian Intel Core i5 dan i7, Satelite Radius menggunakan memori sebesar 8GB RAM dan kapasitas simpan yagn sangat besar hingga 1TB. Fitur hiburan yang menarik adalah dilengkapinya Toshiba Radius dengan kamera HD serta dual mikrofon untuk pengalaman chatting yang lebih baik. Toshiba Satellite Radius dapat digunakan dalam 5 mode dengan memutar layar pada engselnya, yaitu :

Mode Fungsi Laptop Hybrid Toshiba Radius

Berikut ini beberapa mode yang dapat dibentuk dari Toshiba Radius ini agar dapat disesuaikan dengan kebutuhan konfigurasi dari pengoperasian laptop. Dengan mode yang berbeda, dapat membantu pengguna untuk lebih fleksibel dalam memafaatkan sebuah laptop menjadi fungsi tablet.
  • Mode laptop, memutar hingga sudut 135 derajat untuk kegiatan produktif.
  • Mode tablet, memutar layar hingga sudut 360 berfungsi sebagai tablet.
  • Mode tabletop, gabungan fungsi dengan layar pada sudut 180 derajat.
  • Mode presentasi, dengan melipat layar hingga sudut antara 270 hingga 330 derajat untuk memperlihatkan layar belakang.
  • Mode Audience, memutar layar hingga sudut 270 hingga 315 yang dapat menyembunyikan keyboard di belakang layar.
Dengan fungsi-fungsi diatas, anda dapat menggunakan laptop hybrid Toshiba Satellite Radius pada mode yang paling nyaman bagi anda.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Facebook Memperkenalkan Tiga Fitur Sebagai Kontrol Privasi

Handphone 5G Xiaomi Terbaru Dugaan Tampilan Foto Spesifikasi dan Harga